Peran Motivasi terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan di PT Surya Eden Utama Makassar
DOI:
https://doi.org/10.52436/1.jishi.18Kata Kunci:
Motivasi, Isentif, Kinerja dan KaryawanAbstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan motivasi terhadap peningkatan kinerja karyawan di PT. Surya Eden Utama Makassar. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data penelitian pustaka dan penelitian lapang. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis koefisien determinasi. Hasil analisis koefisien determinasi untuk pengujian peranan motivasi (X) terhadap peningkatan kinerja karyawan (Y) di PT. Surya Eden Utama Makassar berpengaruh positif signifikan dengan hasil perhitungan analisis bahwa nilai determinasi adalah 0,90. Motivasi kerja dan kinerja karyawan dapat ditingkatkan apabila sistem pemberian insentif didasarkan pada motivasi kerja dan tingkat kemampuan daripada karyawan.
Referensi
Ahmad, J., Hasan, A. ul, Naqvi, T., & Mubeen, T. (2019). A Review on Software Testing and Its Methodology. Manager’s Journal on Software Engineering, 13(1), 32–38. https://doi.org/10.26634/jse.13.3.15515
Alwi, S. (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit BPFE, Yogyakarta.
Anonim, (2000). Undang-undang Otonomi Daerah 1999 dan Juklak. Cetakan pertama, Penerbit Sinar Grafika, Jakarta.
Arikunto, & Suharsimi. (1997). Proseduer penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.
Girosudarmo, I., & Sudita, N. (2000). Perilaku Keorganisasian. Penerbit BPFE, Yogyakarta.
Hasibuan, S. M. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit: Bumi Aksara, Jakarta.
Irawan, dkk. (1997). Manajemen Unjuk Kerja. Penerbit Gramedia. Jakarta.
Kusharyanto, & Bambang. (1997). Manajemen Personalia, Liberty, Yokyakarta.
Moekijat. (1999). Manajemen Sumber Daya Manusia (Manajemen Kekaryawanan). Penerbit CV. Mandar Maju, Bandung.
Moelyono. (1997). Kamus Besar Indonesia. Penerbit Gramedia, Jakarta.
Nawawi, H. H. (1998). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Ke Tiga. Penerbit: Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.
Fhathoni, A. R. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit: PT. Rinka Cipta, Jakarta.
Panggabean, S. M. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit: Ghalia Indonesia, Jakarta.
Sarwoto. (1997). Dasar-dasar Organisasi Manajemen. Penerbit Ghalia Indonesia, Jakarata.
Sujak, & Abi, (2000). Manajemen Personalia, Edisi Kelima, Cetakan Pertama, Yokyakarta. BPFE.
Sularso, & Sri. (2003). Metode Penelitian Akuntansi: Sebuah Pendekatan Replikasi. Edisi 2003/2004. Cetakan Pertama. Penerbit BPFE-Yogyakarta, Yogyakarta.
Tampubolon, & Mahana, P. (2004). Perilaku Keorganisasian. Penerbit Ghalia Indonesia, Jakarta.
Winardi, J. (2002). Motivasi dan Pemotivasian Dalam Manajemen. Penerbit Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Wursanto, I. G. (2003). Manajemen Kekaryawanan 1. Cetakan Ke 10. Penerbit: Kanisius (Anggota IKAPI), Yogyakarta